Makanan yang biasanya dapat memberi energi paling banyak adalah yang berasal dari makanan hewani. Hal ini dikarenakan makanan ini mengandung lemak yang tinggi. Dalam pengolahannya ada berbagai cara yang bisa digunakan seperti direbus, dipanggang, digoreng,dan mentah. Setiap cara memberikan keunikan tersendiri bagi anda. Contoh makanan yang digoreng (ayam goreng) memiliki gizi dan rasa yang berbeda dengan yang dibuat mentah (sushi). Di antara cara tersebut, ada satu cara yang bisa anda coba yaitu kaldu. Kaldu adalah sari dari tulang, daging, atau sayuran. Kaldu digunakan untuk memperkuat rasa atau memberi rasa terhadap makanan, Saat ini ada berbagai macam kaldu instan yang beredar di masyarakat.
Di sini akan dijelaskan beberapa manfaat kaldu yang bisa anda dapatkan berdasarkan jenisnya.
1. Kaldu udang. Kaldu udang adalah kaldu yang berasal dari daging udang. kaldu ini dipakai untuk memperkuat rasa makanan seafood. manfaat dari kaldu udang adalah kaldu ini mengadung gizi seperti kaya protein dan rendah kalori. kaldu ini bisa dibuat sendiri atau membeli secara langsung
2. Kaldu ceker ayam. Hal ini mungkin agak terdengar baru bagi beberapa orang. Bagi yang belum tahu ceker ayam itu adalah kaki bawaj ayam tidak termasuk paha. kaldu ceker ayam memiliki beberapa manfaat di antaranya adalah mengandung kolagen. kolagen adalah sejenis antibodi yang dapat meningkatkan antibodi pada tubuh. selain itu kaldu ini mengandung zat-zat lain seperti zat kapur, asam amino, dan mineral
3. Kaldu ayam. berbeda dengan ceker ayam, kaldu ini lebih banyak mengambil dari daging dan tulangnya. kandungan dari kaldu ayam ada banyak. Yang paling terkenal adalah dapat meningkatkan ingatan seseorang.
Inilah contoh manfaat kaldu yang sebaiknya anda tahu. Dalam memasak menggunakan kaldu, jangan terlalu dipanaskan karena hal ini bisa membuat gizi yang ada menghilang. Selain itu, juga jangan membuat kaldu kurang panas sebab dapat membuat kaldu tidak meresap.